Seorang pemuda dari Sinjai menikah dengan seorang wanita dari Polandia. Pernikahan mereka menggunakan adat Bugis. Keduanya bertemu di pulau dewata, Bali, saat sang pria menjadi pemandu wisata. Pernikahan keduanya berlangsung meriah karena keluarga pihak perempuan hadir.
Ringkasan